Artikel ArcGIS
Artikel ArcGIS
Pada
era globalisasi saat ini SIG (Sistem Informasi Geografis) sudah menjadi
bagian yang tak terpisahkan dari solusi yang digunakan oleh
pertambangan, kehutanan, pariswisata, pertanian, perikanan,
telekomunikasi, transportasi, dan sebagainya. Tetapi, sebelum berbicara
mengenai Sistem Informasi Geografi, terlebih dahulu harus mengetahui
apakah itu Geografi karena semua data yang digunakan menyangkut ke dalam
geografi.

Post a Comment